Sri Narendra Kalaseba atau akrab dipanggil oleh kebanyakan orang dengan Ndoro SNK merupakan pencipta dari Kidung Wahyu Kalaseba. Laki-laki yang lahir pada 08 November 1980 mempunyai latar belakang dalam lingkaran pergerakan Militan Santri Gerbang Nusantara. Yakni sebuah pergerakan yang bersifat keagamaan, seni, budaya dan nasionalisme.
Setelah sukses dengan dikenalnya Kidung Wahyu Kolosebo, Ndoro SNK kembali membuat karya-karya lainnya sebagai berikut :